Makhluk Cantik dan Jilbab Bagian 2

jilbab cantik, jilbab mode, jilbab vs kerudung, kerudung funky, tabaruj, wanita solehah, soliha, akhlak, mengkaji islam, perhiasan

kerudung

1.  “ Niat” berjilbab udah bener belum? Apa karena......



* Nggak sekedar ikutan trend, latah mode?



* Biar dibilang cantik?



* Karena “dipaksa” sekolah?



* Biar disayang pacar/gebetan?



* Modal semangat doang?



* Sekedar tuntutan “peran”?



2. Berjilab itu Gamsus !



* Pasti ada yang sirik, ngeledek



* Ada yang gak gampang setuju



* Masih ada yang berdalil “ah liat si anu, berjilbab tapi tingkah laku gak sopan, mending gak berjilbab, tp tingkah laku sopan”



* Hambatan dari sistem/ negara



* Modalnya juga gak kecil



* Katanya, nunggu baek dulu, baru berjilbab



3. Fenomena Jilbab VS Kerudung



* Disangkanya kerudung adalah jilbab



* Pake kerudung, tapi baju seksi (kudung gaul)



* Berkerudung, tapi aurat masih nongol (leher, rambut, tangan)



* Berjilbab tapi gaul bebas (jilbab funky)




Yuk, saatnya berjilbab sesuai kriteria Al-Qur’an


 يَاأَيُّهَا النَّبِيُّ قُلْ لأَِزْوَاجِكَ وَبَنَاتِكَ وَنِسَاءِ الْمُؤْمِنِينَ يُدْنِينَ عَلَيْهِنَّ مِنْ جَلاَبِيبِهِنَّ ذَلِكَ أَدْنَى أَنْ يُعْرَفْنَ فَلاَ يُؤْذَيْنَ وَكَانَ اللَّهُ غَفُورًا رَحِيمًا



“ Hai Nabi katakanlah kepada isteri-isterimu, anak-anak perempuanmu dan isteri-isteri orang mukmin: "Hendaklah mereka mengulurkan jilbab-nya ke seluruh tubuh mereka". Yang demikian itu supaya mereka lebih mudah untuk dikenal, karena itu mereka tidak diganggu. Dan Allah adalah Maha pengampun lagi Maha penyayang."( TQS. al-Ahzab [33]: 59).



Definisi jilbab bermakna milhâfah (baju kurung atau semacam abaya yang longgar dan tidak tipis), kain ( kisâ’ ) apa saja yang dapat menutupi, atau pakaian ( tsawb ) yang dapat menutupi seluruh bagian tubuh (taqiyudin, nidzamul itjimai).



Jilbab itu laksana sirdâb (terowongan) atau sinmâr (lorong), yakni baju atau pakaian yang longgar bagi wanita selain baju kurung atau kain apa saja yang dapat menutupi pakaian keseharian-nya seperti halnya baju kurung (kamus Al-Muhit).



Jilbab adalah kain panjang dan longgar ( milhâfah ) yang sering disebut mulâ’ah (baju kurung) ( kamus ash-Shahhâh , al-Jawhârî )



Kesalahan fatal Jilbab Funky & Kerudung Gaul



ٌ كَاسِيَاتٌ عَارِيَاتٌ مَائِلاَتٌ مُمِيلاَتٌ رُءُوسُهُنَّ كَأَسْنِمَةِ الْبُخْتِ لاَ يَدْخُلُنَّ اْلجَنَّةَ وَلاَ يَجِدْنَ رِيْحَهَا لَيُوجَدُ مِنْ مَسِيْرَةِ كَذَا وَ كَذَا



Wanita yang berpakaian tapi telanjang, mereka melenggak-lenggokkan tubuhnya dan kepalanya bagai punuk unta yang miring, mereka tidak akan masuk surga dan tidak akan mendapatkan keharumannya, meskipun harum surga itu dapat dicium dari jarak sekian dan sekian.” (HR Muslim).



Jilbab OK, Pacaran Yes? Coba Renungkan..!!



* Bedakan antara Jatuh Cinta dengan Pacaran



* Manusia punya naluri untuk mencintai dan dicintai : ”Dijadikan indah pada (pandangan) manusia kecintaan kepada apa-apa yang diingini, yaitu: wanita-wanita, anak-anak…” (QS Ali Imraan [3]:14)



* Pacaran, kategori mendekati zina, itu Allah sudah melarang (QS. Al Isra 32)



Kalo pacaran Islamy, gimana?



* Definisi pacaran secara faktual dan terindera: kenalan, pinjam buku, SMS an (krm surat), bikin janjian/ngedate/ apel, touch, kiss, necking, petting, intercouse…



* Pacaran melibatkan perasaan dan nafsu, keduanya jadi bias



* Remaja dirorong & dicontoi lewat tayangan sinetron, film, majalah, dll



* GAK ADA TUH PACARAN SECARA ISLAMI.. itu mah akal-akalan aja, menghalalkan yang haram....



Katanya Teman Tapi koq Mesra - TTM



* Awalnya cuman niat bersaudara



* Aktif di pengajian/ organisasi yang sama



* Saling miscall, nge-jam bangunin subuh



* Kirim sms taushiyah



* Saling curhat



Rambu-rambu pergaulan aktivis



* Kurangi frekuensi pertemuan yang nggak perlu



* Gaya bicara dan penampilanmu nggak usah bikin lawan jenismu.. gimanaa.. Gitu



* Tutupi auratmu dengan benar dan nggak boleh tabaruj



* Hindari pertemuan langsung



* Perbanyak doa dan istigfar



Berikrarlah: "Jadi Wanita Shalihah"



"Sesungguhnya dunia itu adalah perhiasan dan sebaik-baik perhiasan dunia adalah wanita shalihah." (HR Muslim)



"Hendaklah salah seorang dari kalian memiliki hati yang bersyukur, lisan yang senantiasa berdzikir dan istri mukminah (shalihah) yang akan menolongmu dalam perkara akhirat." ( HR Ibnu Majah )



Al-Quran surat an-Nur: 30-31, Allah Swt. memberikan gambaran wanita shalihah sebagai wanita yang senantiasa mampu menjaga pandangannya alias nggak jelalatan



Wanita shalihah juga pintar dalam bergaul. Senantiasa menjaga batas pergaulan dengan lawan jenis yang bukan mahram.



* Selalu menjaga akhlaknya dengan memelihara rasa malu



* Saat mendapati keterbatasan fisik pada dirinya, wanita shalihah tidak akan pernah merasa kecewa dan sakit hati



* Mengkaji Islam Ini penting, selain wajib



* Meneladani shahabat/shabiyah Rasulullah saw

COMMENTS

BLOGGER
Nama

aagym,19,Aagym Audio,8,Abdur Raheem Green,2,Akhir Zaman,17,Akhir Zaman Ebook,32,Akhlaqul Karimah,16,Al Masih,7,apk bahasa,1,apk doa,2,apk Quran,3,apk salat,2,apk umum islam,1,Aplikasi Islami,26,aplikasi total android,9,Audio,14,Audio Tajwid,2,Bang Imad,4,Bani Jawi dan Melayu,3,BELA DIRI,1,Belajar Bahasa Arab,2,Berita dan Kasus,25,Berita Islami,18,Bola,3,Buku Imran Hosein,2,Catatan Sang Pujangga Sesi 1,4,Dajjal,10,Doa dan Ruqyah Audio,1,Download Ebook Islami,25,Download Ebook Kristologi,19,Download Ebook Umum,4,Ebook Detektif,1,Ebook Doa,5,Ebook Fiqih,20,Ebook Hadits,18,Ebook Hubungan,7,Ebook Keluarga,4,Ebook Quran,20,Ebook Sejarah,22,Ebook Tajwid,3,Ekonomi Islam,24,Freemasonry,21,Gaib dan Non Dunia,43,Gaib dan Non Dunia Video,6,Gog and Magog,1,Hassan Al Banna,1,Hj. Irene Handono,1,Ibadah Sehari-hari,1,Ideologi,2,Imran Hosein,15,islam,1,Islam dan Hindu,2,Keajaiban Islam,15,Keluarga Bahagia,3,Keluarga Ibrahim,10,Kisah-Kisah Motivasi,9,Komunis,3,Konspirasi Amerika,17,konspirasi zionis,60,Kristologi,53,KUNGFU,1,Liberalis,1,Lintas Agama,24,Love Islam,39,Love Kesehatan,6,Love Menulis,5,Love Musik,1,Love ng-BLog,3,Love Nonton Bareng,10,Maria Magdalena,1,Masalah Syi'ah,2,Masuk Islam,17,Minerva,4,Nubuat Muhammad,3,Office,1,Pancasila,1,Pengendalian Pikiran,12,Permasalahan Islami,17,Pernikahan,1,Politik,29,Protokol Zionisme,11,Puasa,3,Realita Akhir Zaman,35,Romansa dan Cinta,14,Science and Signs,1,Sejarah dan Biografi Islam,55,Setanisme,1,Sihir,13,Software Belajar Bahasa Inggris,3,Software dan Aplikasi,10,Sofware dan Download,9,Sundaland dan Atlantis,6,Takbiran Audio,3,The Truth Of Islam,29,Tilawah Quran,1,Video Akhir Zaman,14,Video Dokumenter,7,Video Imran Hosein,12,Video Masuk Islam,10,video sosial eksperimen,5,Video Zakir Naik,11,Wakeup Project,8,Yesus dan Isa,1,Yusuf Estes,3,Zakir Naik,14,
ltr
item
love is rasa: Makhluk Cantik dan Jilbab Bagian 2
Makhluk Cantik dan Jilbab Bagian 2
jilbab cantik, jilbab mode, jilbab vs kerudung, kerudung funky, tabaruj, wanita solehah, soliha, akhlak, mengkaji islam, perhiasan
http://2.bp.blogspot.com/-5umwEEtAyFw/VYjP3Ye6YcI/AAAAAAAABx8/HABe7JTbX_0/s320/manis.jpeg
http://2.bp.blogspot.com/-5umwEEtAyFw/VYjP3Ye6YcI/AAAAAAAABx8/HABe7JTbX_0/s72-c/manis.jpeg
love is rasa
https://love-is-rasa.blogspot.com/2015/06/makhluk-cantik-dan-jilbab-bagian-2.html
https://love-is-rasa.blogspot.com/
https://love-is-rasa.blogspot.com/
https://love-is-rasa.blogspot.com/2015/06/makhluk-cantik-dan-jilbab-bagian-2.html
true
2777010531160768459
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content